Lyrics for 'Pendirian' by UNSETTLED
Hati mengambil alih
tuk tetap percaya diri
apa yang harus dipertahankan disini
Jika semua telah berlari
ku harus berbuat seperti
mentari yang terus bersinar
Mengambil titik fokus
untuk mengarahkan diri
Kemana aku harus membawa diri ini
Menunjukan bahwa kita
Bukan sekedar embun pagi yang kan hilang
Saat sang mentari menyinarinya
Melangkah dari yang bukan ku
inginkan, menerima apa yang ku
lakukan,
ini hati yang membawa ku
sampai kesini, hingga aku menjadi
siapa untuk di lihat
Waktu tak akan membuatku pergi
untuk meninggalkan ini semua
Waktulah yang membuatku bertahan
tuk Tetap berada pada pendirian
Disaat mereka merubah jalan pikiran
beranjak pergi
dan merubah persepsi yang tak lagi sejalan
Let's Stream 'Pendirian' by UNSETTLED
****Disclaimer: Music video and lyrics of the song UNSETTLED - Pendirian provided on this blog is copyright / ownership of the authors, artists and music labels are concerned.
Entire media, including the lyrics of the song and video clip UNSETTLED - Pendirian is available on this site are for promotional and evaluation purposes. We also do not provide MP3 files on our server.
If you like the song lirik lagu UNSETTLED - Pendirian lyrics and the video clips, buy a cassette / CD / DVD, mp3 karaoke or code personal dial tone (NSP / RBT) to support the artist.****
Post a Comment